Semua tulisan dari kakipalsu

Inilah Cara Memilih Kaki Palsu Yang Tepat

Inilah Cara Memilih Kaki Palsu Yang Tepat

Kaki Palsu JOP – Kebutuhan dan keinginan yang berbeda-beda yang di rasakan oleh setiap pemesan kaki palsu. Oleh sebab itulah dibutuhkan kecermatan dalam memiliki jenis dan desain agar kaki palsu tepat dan akurat sehingga bisa memberikan fungsi yang maksimal.

Inilah cara memilih kaki palsu yang tepat yang mudah sekali di lakukan oleh Anda yang sekarang ini mengalami kebingungann untuk menentukan kebutuhan kaki palsu.

Ketahui kondisi Anda

Pada saat setelah amputasi tentu dari pihak dokter akan memberikan informasi bagaimana kondisi yang dialami  sehingga memiliki stump yang memiliki level amputasi seberapa, disini di peroleh akan jenis kaki palsu yang tepat sesuai dengan level amputasi yang dialami dengan kondisi stump  yang tepat dengan kaki palsu.

Selain itu juga masalah kesehatan yang perlu sekali di pahami bahwa penyembuhan amputasi bedah untuk pasien yang disebabkan oleh penyakit diabetes cenderung lebih sulit sembuh atau membutuhkan waktu yang sedikit lebih lama dan juga penanganan dalam pemakaian kaki palsu juga berbeda, sebaikanya konsultasikan kepada kami terkait kondisi ini agar kami bisa memberikan saran terbaik akan bentuk, ukuran dan jenis serta desain yang dibuat.

Ketahui keinginan Anda

Setiap orang yang mengalami amputasi tentu memiliki latar belakang yang berebda-beda, contonya yaitu untuk pasien yang berkerja kantoran atau pekerja dilapangan tentunya akan menghasrapkan desain kaki palsu yang berbeda.

Ketahui keinginan anda terkait jenis kaki palsu, desain kaki palsu dan juga pilihan komponen dari kaki palsu. JOP Indonesia akan memaksimalkan kaki palsu sesuai keinginan Anda

Pilih ahli prosthesis yang sudah berpengalaman

Sepertyi JOP Indonesia yang sudah berpengalaman lebih dari 10 tahun dalam pembuatan kaki palsu, tentu anda tidak perlu ragu lagi untuk melakukan pemesanan ke kami. Cukup konsultasikan kondisi Anda melalui via daring dan selanjutnya anda bisa memilih proses pemesanan secara online atau offline. Kami siap melayani pasien dari seluru Indonesia.

Proses pembuatan kaki palsu membutuhkan waktu 1-2 minggu sesuai desain yang diinginkan juga. Setiap kaki palsu akan kami produksi secara pre order atau setelah adanya pemesanan sehingga akan terjamin baik ukuran, desain dan jenisnya.

Adanya pemakaian kaki palsu yang tepat dan terbaik diharapkan bisa memperbaiki kepercayaan diri, mendukung mobilitas keseharian dan lainnya.

Baca juga : Telapak kaki palsu lokal di JOP

Untuk pemesanan bisa via online atau datang langsung ke tempat kami :

WORKSHOP PUSAT JOP Madiun

JL . Kalimosodo no 77, kelurahan Josenan, Kecamatan Taman, Kota MADIUN – Jawa Timur

WORKSHOP CABANG JOP Malang

Perum  Griya Asri Banjararum Blok.C NO. 10, Banjar Arum, Kacamatan Singosari, Kabupaten Malang – Jawa Timur

Informasi selengkapnya silahkan hubungi 085 780 000 084 / 081 329 259 419 / 0351-465274 atau klik link utama kami jop.co.id atau gojop.com sebagai sarana untuk anda mendapatkan informasi mendetail macam produk dan harganya.

Baca juga : Pembuat telapak kaki palsu lokal